Tuesday, January 22, 2013

Akhir Tahun 2012 dan 20 Hari Pertama Tahun 2013


Surakarta, 26 Desember 2012 - 11 Januari 2013
Kesempatan sekali seumur hidup, untuk bisa belajar lebih jauh mengenai seni pertunjukan jawa di ISI Surakarta bareng 25 orang lainnya dari PSTK ITB. Menari tiap hari. Skenografi. Tata rias. Nonton pagelaran tiap malam. Sekaten. Geng Rumpi Kumbang Ceria. Pasar Kliwon. Serabi. Serundeng. Car Free Night Tahun Baru. Nasi Kucing. Jenang. Bener-bener liburan sambil belajar yang bakal saya ceritain ke anak cucu, terima kasih kalian :)

dan di Jakarta, 26 Desember 2012,
Alhamdulillahirabbil alamin, orang yang selalu jadi menginspirasi untuk bisa lebih hebat dari beliau, lulus sidang dan diwisuda sebagai doktor. Selamat, ibu :)

Terakhir,

Kue-kue pertama yang dimasak di tahun 2013. Sebenernya agak gagal, tapi kata orang-orang sih enak hahaha.
Sama kayak tahun-tahun sebelumnya, ga pernah punya resolusi khusus untuk tahun 2013 ini. Iya, emang tipe orang yang takut untuk optimis tapi gak pesimis kok. Ya semoga "agak gagal"-nya berganti jadi "sukses dan bahagia" untuk segala aspek di tahun ini. Have a literally happy new year, readers :) 


No comments: